Frequently Asked Question

Membuat Website di Cpanel (Install Baru menggunakan Wordpress)
Terakhir diperbaharui 5 tahun lalu

CARA MEMBUAT WEBSITE (http://namadomain.undip.ac.id)
  1. Login Cpanel
  2. Masuk File Manager
  3. Download CMS (Wordpress, Joomla, PHPNuke, Lokopedia dll), simpan di computer (bisa didownload dari website wordpress; contoh : wordpress. 3.4.1.zip
  4. Pada halaman Cpanel pilih tombol “Upload”
  5. Pilih File yang tadi di download, kemudian Upload : tunggu sampai Complete, di close
  6. Kembali ke halaman Cpanel, kalau belum muncul file yang di Upload silakan klik tombol Reload
  7. Lalu File uploadan tadi di ekstrak, caranya klik file lalu klik tomblo Extract à akan muncul folder baru, hasil ekstrak
  8. File yang di folder dikeluarkan à masuk folder, select all, pilih tombol Move, jangan lupa folder dihapus
  9. Reload halaman namadomain.undip.ac.id
  10. Buat database & User caranya, pada halaman Cpanel pilih MySQL Database
  11. Create Database, jangan lupa di catat database (database : xxx)
  12. Create User Database, ini juga jangan lupa dicatat (user : xxx pass : xxx)
  13. Sambungkan User ke Database, Priviledge pilih sesuai kebutuhan, klik make change
  14. Kembali ke halaman Utama (namadomain.undip.ac.id)
INSTALL WEB WORDPRESS
  1. Pada halaman utama install, pilih bahasa
  2. Pada halaman konfirmasi klik Lets go
  3. Masukkan Database, User, Password, Prefix table, stelah selesai klik Submit
  4. Klik Run Install
  5. Masukkan Title,
  6. Username & Pass à masuk Dashboard mengelola Web
  7. Klik Install
  8. Selesai
  9. Untuk login silakan masuk menggunakan namadomain/wp-admin (http://namadomain.undip.ac.id/wp-admin)
Mengganti Themes
  1. Login Dashboard (Halaman Admin Web)
  2. Pilih Appereance
  3. Pilih Themes
  4. Pilih Add New à pilih Upload Themes à telusuri letak file themes à klik install now
  5. Pilih Activate
Memasukkan RSS (buat yg males Update)
  1. Cari RSS web yg sering update contoh undip : http://www.undip.ac.id/v2/feed/
  2. Login Dashboard
  3. Pilih Appereance
  4. Pilih Widget, cari widget RSS, drag drop ke sidebar yg diinginkan
  5. Paste RSS, Selesai

Mohon Tunggu!

Mohon tunggu... butuh beberapa detik!